Ajangbola.com, Turin - Klub raksasa Serie A, Juventus terkini dikabarkan tengah menjadikan Adnan Januzaj sebagai target buruan mereka.
Dilansir oleh media Tuttomercatoweb menyebutkan, jika Le Zebre tengah memanfaatkan sisa waktu transfer musim panas ini dengan mengincar salah satu penggawa muda Mu tersebut.
Juventus disebut sangat terkesan dengan performa Januzaj. Dimana yang telah ditunjukan pemain asal Belgia itu pada pekan lalu dirinya yang menjadai pahlawan kemenangan United atas Aston Villa.Juve coba memanfaatkan situasi yang belum sepenuhnya kondusif bagi Januzaj, bersama The Red Devils.
Pemain berusia 20 tahun itu belum mendapat kepastian mentas sebagai penggawa reguler.Namun keyakinan Januzaj untuk terus bertahan dan bersaing di skuat utama United, jelas bakal menyulitkan proses transfer Juve. Terlebih Louis van Gaal kini mulai menaruh kepercayaan lebih padanya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)