Tuan rumah Juventus yang saat ini tengah mengandalkan skuat barunya akan mencoba memulai start dengan dominsai penuh sejak awala laga. Dimana mereka akan tampil menekan lini serang Udinese demi dapat mencetak gol cepat dilaga nanti.
Data lini per lini Juventus vs Udinese, dimana tuan rumah saat ini harus berupaya cepat mendatangkan beberapa pemain baru demi dapat menutup kekosongan mereka pasca ditinggalkan oleh gelandang senior dan Arturo Vidal yang hengkang pada bursa transfer musim panas ini.
Sementara dari tim tamu, Udinese yang bertekad mencuri poin dari sang juara musim lalu juga tak ketinggalan ingin tampil garang pada laga nanti.
Permain cepat ala Udinese memanglah sudah tak diragukan lagi, apalagi jika kompetisi masih memasuki pekan dini seperti saat ini. Tim yang memiliki Jersey identik sama dengan Juventus itu langganan sebagi tim yang mampu menembus papan tengah hingga atas klasemen setiap musimnya.
Hasil tinjauan dan Prediksi Akurat Juventus vs Udinese Terkini, Kedua tim merupakan dua tim besar Serie A Italia, meski Udinese hingga saat ini terbilang masih memiliki rekor dibawah Juventus, namun peluang serta potensi mereka untuk dapat menaklukan tuan rumah selalu terbuka bagi tim tamu.
Data Statistik dan Juventus vs Udinese 23 Agustus 2015
Head To Head Juventus vs Udinese :- 01/02/15 Udinese 0 – 0 Juventus
- 14/09/14 Juventus 2 – 0 Udinese
- 15/04/14 Udinese 0 – 2 Juventus
- 02/12/13 Juventus 1 – 0 Udinese
- 20/01/13 Juventus 4 – 0 Udinese
- 07/06/15 Juventus 1 – 3 Barcelona
- 26/07/15 Borussia Dortmund 2 – 0 Juventus
- 29/07/15 Lechia Gdańsk 1 – 2 Juventus
- 02/08/15 Olympique Marseille 2 – 0 Juventus
- 08/08/15 Juventus 2 – 0 Lazio
- 02/08/15 Bastia 3 – 2 Udinese
- 05/08/15 Al Hilal 0 – 1 Udinese
- 09/08/15 Granada 2 – 0 Udinese
- 16/08/15 Udinese 3 – 1 Novara
- 23/07/15 Panathinaikos 1 – 2 Udinese
Prediksi Susunan Pemain Juventus Vs Udinese :
Juventus : G. Buffon, A. Barzagli, S. Lichtsteiner, P.
Evra, L. Bonucci, M. Cáceres, C. Marchisio, P. Pogba, S. Sturaro, M.
Mandžukić, K. Coman.
Udinese : O. Karnezis,
Danilo, T. Heurtaux, Edenilson, I. Piris, Ali Adnan, E. Agyemang, Badu,
Guilherme, Bruno Fernandes, A. Di Natale, C. Théréau.
Prediksi Skor Akhir Juventus vs Udinese
Juventus 2-0 Udinese
Tips: Juventus
Demikian data dan ulasan terkini Prediksi Bola Juventus vs Udinese 23 Agustus 2015 dalam pertandingan lanjutan Serie A Italia yang diambil dari data pertemuan dan hasil akhir pertandingan kedua tim. Semoga dapat menambah sedikit referansi bagi sobat Ajangbolamania semua.