Milan Pinjamkan MBaye Niang ke Genoa?

Milan Pinjamkan MBaye Niang ke Genoa?
Ajangbola.com - Berbagai surat kabar telah memberitakan saat ini AC Milan telah melepaskan strikernya, MBaye Niang ke Genoa dengan status pinjaman.

Meski bersetatus sebagai pemain milik Rossoneri, namun pemain yang mulai bergabung dengan Milan sejak 2002 itu kerap dipinjamkan ke klub lain.

Musim lalu Niang juga harus rela untuk dipinjamkan ke Montpellier, bersama klub asal liga Prancis itu Niang mampu membukukan empat gol dari 19 kali penampilannya musim lalu.

Meski kini dikabarkan telah resmi dipinjamkan ke Genoa, namun dari kedua belah pihak klub yang bersangkutan belum secara resmi memberikan konfirmasi terkait peminjaman pemain berusia 20 tahun itu.

Related Posts