Ajangbola.com - Kabar baik datang dari klub raksasa Spanyol, Barcelona. Pasalnya dua punggawa klub asal Catalan itu, Neymar dan Rakitic sudah dikabarkan fit dan dapat diturunkan saat Barcelona melakoni laga kontra Malaga (25/9).
Sebelumnya Kondisi keduanya diragukan tampil setelah mengalami cedera saat Barcelona membantai Levante dengan skor 5-0 pekan lalu.
Dengan demikian akan banyak opsi yang bisa diturunkan oleh pelatih Barcelona, Luis Enrique kala menyambangi Estadio La Rosaleda markas Malaga Kamis mendatang.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)